Harga Lampu Gantung Untuk Cafe – Lampu gantung menjadi bagian elemen dari ruangan café sebagai sumber pencahayaan. Selain itu, fungsinya juga untuk menambah dekorasi menarik di suatu café. Lampu gantung sendiri dijual dengan harga bervariasi di pasaran.

Faktor Harga Lampu Gantung Untuk Cafe

Faktor yang menentukan harga lampu gantung antara lain seperti:

  • Model atau kerumitan desainnya
  • Bahan material lampu gantung
  • Ukuran lampu gantung
  • Jenis lampu gantung

Untuk lampu gantung custom, rata-rata memang jauh lebih mahal daripada lampu ready stock yang bisa Anda dapatkan langsung di toko lampu. Namun, dari segi desain dan kualitas jelas lebih bagus dan unik. Mereka yang mau menyesuaikan tema café dengan dekorasi lampunya, lebih suka pesan custom daripada langsung beli.

Harga Lampu Gantung Untuk Café

Tapi berapa pun harga lampu gantungnya, Anda juga harus memperhatikan beberapa hal saat membeli lampu untuk café seperti yang akan kita bahas dalam artikel ini.

Harga Lampu Gantung Untuk Cafe dan Cara Pilihnya

Berikut ini tips pilih lampu gantung terbaik untuk mempercantik café:

  • Sesuaikan dengan interior café

Tidak hanya melihat harga lampu gantung untuk café murah, namun juga sesuaikan dengan tema interior ruang cafe. Dengan mempertimbangkan aspek ini, kita akan terhindar dari kesalahan membeli aksesoris café. Karena bagaimana pun juga, lampu gantung merupakan produk atau bagian penting dalam café. Tanpa lampu, café tidak akan beroperasi di malam hari. Oleh karena itu, beli lampu gantung yang tidak hanya mencerahkan ruangan di sekitarnya tapi turut menonjolkan ruangan tersebut.

  • Pertimbangkan ketinggian langit-langit café

Untuk menghindari kekeliruan saat membeli lampu gantung café yakni dengan mempertimbangkan keseimbangan ketinggian langit-langit dan ukuran dari lampu tersebut. Saat membeli lampu, pastikan ukurannya tidak lebih besar dari tinggi langit-langit. Jika memungkinkan pilih model yang minimalis.

Sementara itu, untuk café dengan langit-langit yang super tinggi, bisa menggunakan lampu gantung memanjang ke bawah yang memberikan kesan elegan nan mewah. Produsen harga lampu gantung untuk café biasanya membedakan harga di antara kedua jenis lampu gantung tersebut.

  • Pilih berdasarkan furniture café

Sebelum membeli lampu untuk menghiasi café, persiapkan interior café dengan melengkapinya menggunakan furniture. Dengan mengetahui model furniture yang digunakan, kita bisa memesan lampu gantung lebih mudah karena hanya perlu menyesuaikannya saja.

  • Pertimbangkan materialnya

Lampu gantung tidak hanya dibuat dari plastik atau kaca saja, beberapa bahkan dibuat dari barang bekas dan material alam. Mengingat materialnya berbeda, maka harga lampu gantung untuk café di Indonesia yang dipatok produsen untuk tiap produk pun berbeda. Harga lampu gantung dari material barang bekas umumnya jauh lebih murah meskipun dalam proses pembuatan cukup sulit.

  • Sesuaikan dengan trend

Di café, lampu gantung berperan penting sebagai aksesoris tambahan café. Jadi tidak heran jika yang dibutuhkan oleh pemilik café adalah lampu gantung yang trendi dan modern. Untuk memenuhi ekspektasi tentang lampu gantung yang sedang trend di pasaran, tidak ada salahnya untuk melakukan penelitian lebih dahulu. Datangi semua toko lampu gantung café yang ada di sekitar kita.

Inspirasi Lampu Gantung Menggunakan Barang Bekas

Metode recycle merupakan cara cerdas yang banyak dikembangkan oleh pengusaha atau produsen saat ini, tidak terkecuali produsen lampu gantung. Mereka sengaja menggunakan barang-barang bekas untuk diolah menjadi barang berharga yang memiliki nilai jual tinggi. Gagasan membuat lampu gantung dari barang bekas memang terdengar menarik, tapi untuk praktiknya cukup sulit.

Barang bekas tidak terpakai kini bisa dimanfaatkan untuk membuat banyak barang berharga, termasuk di antaranya membuat lampu gantung untuk café. Ikuti tips berikut ini untuk menghasilkan lampu gantung yang berkualitas dan unik:

  1. Mason Jar Pendant Light

Ada banyak inspirasi yang bisa memandu kita untuk membuat lampu gantung unik, salah satunya lampu dekoratif dari barang bekas ini. Hasil finishing dari Mason Jar Pendant Light tampak sangat artistik dan unik cocok untuk di gantung di area luas maupun dalam café.

Secara tidak langsung, menambahkan lampu gantung ini akan semakin menonjolkan desain interior kombinasi industrial – vintage yang sedang berusaha dibangun. Untuk contoh desain nyata, bisa kita temukan dengan mudah di toko lampu gantung. Harga lampu gantung untuk café murah apalagi jika membuatnya sendiri.

  1. Cardboard Pendant Light

Sekilas dari kejauhan mungkin kita pikir jika lampu gantung ini didekorasi dari material kayu. Namun setelah dilihat lebih seksama dari dekat, baru disadari jika Cardboard Pendant Light dibuat dari kardus bekas. Lampu ini tampak sangat stylish dan penuh gaya mampu mengekspresikan cafe yang nyaman. Meskipun terlihat sangat rumit karena tumpukan kardusnya, membuat lampu gantung ini tidak sesulit itu. Untuk kisaran harga lampu gantung untuk café online bisa dicek di online shop terpercaya yang populer di Indonesia.

  1. Globe Pendant Light

Memiliki bola dunia yang sudah usang, jangan langsung dibuang. Agar globe bisa kembali bermanfaat, tidak ada salahnya untuk membuatnya menjadi lampu gantung café. Cukup potong globe di bagian tengahnya untuk mendapatkan bentuk lingkaran yang memiliki lengkungan.

Tambahkan lampu di bagian dalam tengah globe dan Globe Pendant Light siap untuk digunakan. Mencari lampu gantung dengan model ini mungkin tidak mudah tapi beberapa toko terkadang menawarkannya. Harga lampu gantung untuk café terjangkau dan kita bisa menyesuaikan pemilihan globe yang diinginkan, ingin dengan basic warna apa. Proses pembuatan lampu gantung ini bahkan tidak memakan waktu lebih dari 10 menit.

  1. Tin Can Pendant Light

Mau menambahkan lampu gantung cantik dengan gaya vintage maka pilih Tin Can Pendant Light. Barang bekas yang dibutuhkan untuk membuat lampu gantung ini hanyalah kaleng bekas. Cukup lubangi kaleng bekas, agar kesannya lebih unik jangan lupa untuk melapisi lapisan luarnya dengan cat yang cantik. Di malam hari Tin Can Pendant Light ini akan memantulkan sinar lampu dengan sangat cantik. Cocok sekalu untuk ditempatkan di area outdoor café.

  1. Woven Rope Pendant Light

Inspirasi dekoratif lampu gantung barang bekas ini akan menonjolkan sisi kreativitas kita untuk menghasilkan desain terbaik. Lampu gantung ini mungkin tidak memancarkan cahaya dengan baik karena ruang tertutup yang melingkupinya. Maka dari itu, gunakan lampu ini sebagai task lighting.

Itulah beberapa inspirasi lampu gantung yang sering dipasang pada bagian langit-langit atau atap café. Lampu gantung memang menarik untuk dekorasi café. Jika Anda butuh desain lampu gantung terbaru, maka silahkan hubungi MejaCafe.id. Kami merupakan produsen furniture café sekaligus pernak-pernik dan aksesoris café terbaik seperti lampu gantung.

Butuh info lebih lanjut tentang harga lampu gantung untuk café? Hubungi customer service kami di nomer kontak yang sudah tersedia, yaitu 0813-2072-2233 atau datang langsung saja ke lokasi workshop kami yang berlokasi di Jakarta Utara.